Rudy Salim dan Bamsoet Buka Pusat Otomotif Terbesar di PIK 2, Apa Istimewanya?
"Tahun politik akan banyak partai maupun calon legislatif membutuhkan sarana angkutan untuk kepentingan politiknya. Seperti sarana buat kampanye, mobil ambulans, kemanusiaan, dan lain-lain. Tentunya hal ini akan menguntungkan bagi pengusaha kendaraan," ujar Bamsoet dikutip dari keterangannya, Senin 18 September 2023.
Pada tahap kedua, Distrik Otomotif tersebut akan menjadi lebih luas lagi karena akan memanfaatkan lahan seluas 6 hektar. Sehingga fasilitas yang ada menjadi lebih lengkap, diantaranya ada tempat transaksi, pujasera, dan sarana pendukung lain.
"Keseluruhan slot unit yang tersedia kini telah terisi lebih dari 70 persen. Khusus di pembangunan tahap kedua, pengelola bahkan memutuskan untuk menyortir tenant -tenant dengan size yang lebih besar, dibandingkan tenant di tahap satu, karena sudah 200 persen over capacity dari letter of interest yang ditandatangani para calon tenant," kata politisi Partai Golkar itu.
Prestige Corp atau dikenal sebagai distributor mobil listrik Tesla, dan importir mobil-mobil mewah itu mengguyur dana investasi sebesar Rp100 miliar untuk pusat otomotif tersebut.
Rudy mengatakan, kehadiran Distrik Otomotif PIK 2 akan memajukan industri otomotif dari hulu ke hilir mulai dari importir umum, aksesoris hingga komponen pendukung otomotif lainnya. Sekaligus menjadi destinasi wisata serta berkumpulnya para penggiat industri otomotif, komunitas.
"Targetnya pun tidak main-main. Diawali dari PIK 2, Distrik Otomotif juga akan hadir di berbagai kota besar lainnya di Indonesia, minimal 2 kota yang berbeda setiap tahunnya," tuturnya.

Oli Murah Rasa Sultan! Ini 3 Oli Matic di Bawah Rp40 Ribu yang Ternyata Setara MPX2

Suara Knalpot Tiba-tiba Berubah dan Berisik? Ternyata Ini Biang Keladinya dan Cara Mengatasinya!

Jangan Salah Langkah! Lebih Baik Ganti Selang Rem atau Master Rem Duluan? Ini Alasannya!

Banyak Untungnya Beli Kaca Film Mobil Buatan Jepang di GIIAS Semarang 2024

IMX 2024 Melebihi Target Bamsoet, Bukti Industri Modifikasi Mobil Tumbuh

Pameran IMX 2024 Bukan Sekedar Pameran, tapi Wadah Kreativitas

Asuransi Mobil All Risk Online Terbaik dari Roojai, Begini Cara Mendapatkannya

Astra Financial Boyong Berbagai Produk Digital di GIIAS 2024

Suku Cadang dan Aksesori Mobil Suzuki Dijual Murah di GIIAS 2024

Pecinta Modifikasi Mobil di Surabaya Semakin Mudah Mencari Aksesori

Jalan Tol Jadi Alternatif Perjalanan Jauh, Ini yang Harus Diperhatikan Pengendara

Komitmen Kenyamanan Pelanggan, PT Hyundai Motors Indonesia Perbaharui Software mobil

Fitur Terbaru Smart Hybrid Vehicle by Suzuki, Tools Pintar yang Buat Berkendara Semakin Nyaman

Mobil Toyota di Tambahkan Fitur Penting Untuk Keselamatan Pengendara dan Penumpang
