Terpesan 3.600 Unit, Chery Omoda E5 Masih Dijual dengan Harga Istimewa
Warna Baru dan Harga Spesial
Chery Omoda E5 kini memiliki varian warna baru Grey yang hari ini resmi diperkenalkan oleh CSI. OMODA E5 dapat dimiliki dengan harga Rp488.800.000 untuk 4.000 konsumen pertama. Bagi ke-4.000 konsumen tersebut, Chery juga memberikan manfaat khusus berupa garansi seumur hidup untuk baterai dan Power Motor Controller, asuransi gratis selama satu tahun, serta gratis melakukan update aplikasi Car Link O.
Car Link O merupakan sebuah aplikasi pintar yang menghubungkan smartphone konsumen dengan Chery OMODA E5 untuk mengoperasikan berbagai fitur yang akan memudahkan mereka penggunanya. Untuk seluruh konsumen Chery OMODA E5 memberikan secara cuma-cuma untuk V2L Cable, 7Kw AC Charger, Portable Charger, gratis jasa dan suku cadang selama 5 tahun atau 75,000 km, serta layanan derek dan antar jemput kendaraan selama satu tahun.

Bocoran Mobil Baru Toyota di 2025 Ada Hybrid, EV dan Gazoo Racing

Gebrakan Neta di Tahun Depan demi Mendongkrak Penjualan di Indonesia

Lebih Mahal Rp18 Jutaan Ini Ubahan Hyundai Kona Electric N Line

Beli Mobil Listrik Wuling Menjelang Akhir Tahun Gak ada Ruginya, Kok Bisa?

BYD Catatkan 1.400 SPK Selama 10 Hari, Ini Model Terlarisnya

Lantaran Bentuknya Unik, Pengguna Mobil Listrik Ini Jadi Perhatian di Jalan

Tahun Depan Mobil Listrik Aletra akan Dibuat di Purwakarta

Komparasi Aletra L8 vs BYD M6, Beda Harga Gimana Jarak Tempuhnya

Liburan Pakai All New Kona Electric Pengeluaran Lebih Irit, Cuma Rp100 Ribuan

Hyundai Siap Meluncurkan Mobil Listrik Baru di Akhir Tahun Ini

Jalan Tol Jadi Alternatif Perjalanan Jauh, Ini yang Harus Diperhatikan Pengendara

Komitmen Kenyamanan Pelanggan, PT Hyundai Motors Indonesia Perbaharui Software mobil

Fitur Terbaru Smart Hybrid Vehicle by Suzuki, Tools Pintar yang Buat Berkendara Semakin Nyaman

Mobil Toyota di Tambahkan Fitur Penting Untuk Keselamatan Pengendara dan Penumpang
