Di Tengah Wabah Corona, 3 Suku Cadang Mobil Suzuki Ini Paling Dicari
100kpj – Demi menekan penyebaran virus corona atau covid-19 di Indonesia, pemerintah melalui Peraturan Menteri Kesehatan (Permenkes) RI Nomor 9 Tahun 2020, baru-baru ini membuat Pembatasan Sosial Bersakala Besar (PSBB).
Sejak aturan itu diterapkan di Jabodetabek, sejumlah diler mobil dari berbagai merek telah ditutup termasuk jaringan bengkelnya. Seperti yang diterapkan PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) sebagai agen pemegang merek mobil Suzuki.
Namun bagi konsumen yang tetap membutuhkan spare parts untuk perawatan, merek mobil berlogo S tersebut masih tetap melayaninya. Tapi untuk cara pembelian suku cadang hanya dilakukan secara online melalui aplikasi My Suzuki.
Sparepart Departement Head PT Suzuki Indomobil Motor, Christiana Yuwantie mengatakan, di tengah pandemi covid-19 Suzuki tetap berusaha memberikan pelayanan terbaik untuk pelanggan. Salah satunya menyediakan kebutuhan suku cadang.
“Untuk saat ini, fast moving seperti filter oli, bulb dann kampas kopling menjadi suku cadang yang paling dicari pelanggan. Kami menjamin bahwa ketersediaan suku cadang dipastikan aman,” ujarnya melalaui keterangan resminya, Rabu 22 April 2020.
Lebih lanjut Yuwantie menjelaskan, pembelian spare parts bsa menggunakan aplikasi My Suzuki, atau melalui sambungan telepon melalui Halo Suzuki. Khusus pembelian komponen di April, ada beberapa item yang mendapatkan diskon khusus.

Mau Beli Motor? Cek Dulu Suku Cadangnya Gampang Dicari atau Nggak, Biar Nggak Nyesel Belakangan

Wuling Gandeng DHL Demi Optimalkan Distribusi Suku Cadang

Cara Suzuki agar Pengguna Mobilnya Pakai Suku Cadang Asli

Gak Usah ke Bengkel Umum Lagi, Sekarang Harga Suku Cadang Toyota Lebih Murah

Suku Cadang dan Aksesori Mobil Suzuki Dijual Murah di GIIAS 2024

Tembus Rp220 Miliar, Ini Penjualan Suku Cadang Motor Honda yang Paling Laris

Segini Biaya Perawatan Suzuki Grand Vitara Hybrid Selama 5 Tahun

Cuma Modal Segini Bisa Jadi Bos Suku Cadang Motor

5 Tips Memilih Bengkel Motor Agar Tak Kena Tipu, Ramai Jangan Jadi Patokan

Hal Wajib yang Perlu Diperhatikan Setelah Mobil Digunakan Mudik

Jalan Tol Jadi Alternatif Perjalanan Jauh, Ini yang Harus Diperhatikan Pengendara

Komitmen Kenyamanan Pelanggan, PT Hyundai Motors Indonesia Perbaharui Software mobil

Fitur Terbaru Smart Hybrid Vehicle by Suzuki, Tools Pintar yang Buat Berkendara Semakin Nyaman

Mobil Toyota di Tambahkan Fitur Penting Untuk Keselamatan Pengendara dan Penumpang
