Diskon Gede! Motor Sport 250cc Yamaha Ini Bisa Ditebus Rp26 Jutaan
100kpj – Sebagai upaya menjerat konsumen baru, perusahaan roda dua asal Jepang, Yamaha resmi memangkas harga dua kendaraan naked-nya, yakni Yamaha FZ 25 dan FZS 25. Lantas, setelah mendapat diskon, berapa banderol kedua motor tersebut?
Disitat dari Indianauto, Kamis 3 Juni 2021, Yamaha FZ 25 mendapat potongan Rp3,7 juta menjadi hanya Rp26,3 juta. Sedangkan FZS 25 yang berstatus sebagai edisi spesial mendapat potongan Rp3,8 juta. Kini, motor tersebut bisa dimiliki hanya dengan mahar Rp27,2 juta.
Baca juga: Pangling! Begini Jadinya jika Yamaha R15 Dirombak Jadi Motor Petualang
Namun, mengingat dua produk itu hanya dipasarkan di India, maka diskon atau potongan harga yang tertera juga hanya berlaku di kawasan tersebut. Belum diketahui, kapan unitnya turut dihadirkan di sejumlah negara lainnya, termasuk Indonesia.
Fitur dan Spesifikasi Yamaha FZ 25 dan FZS 25
Layaknya motor naked bermesin sedang pada umumnya, dua tunggangan tersebut mengusung tampilan gagah dengan bodi yang serba berotot. Sementara mesinnya dibiarkan terbuka dengan rangka yang terlihat kokoh.

Cari Motor Yamaha dengan Harga Rp20 Juta? Ini 4 Pilihan Terbaik yang Wajib Kamu Lirik!

Catat Sob! Cara Mengatasi Masalah Fuel Pump Motor Matic Yamaha yang Tidak Berfungsi

Kenapa Kipas Jadi Jantung Pendinginan Motor Bebek 2 Tak? Ini Alasannya!

Motor Tiba-tiba Bocor Bensin? Ternyata Ini Masalah Umumnya!

Waspada Bunyi Cit-Cit di CVT Yamaha Matic! Bisa Jadi Tanda Kerusakan Serius!

Oli Khusus Yamalube “TURBO” Matic Buat Motor Matic Makin Gacor

Solusi Atasi Permasalahan Suara Mirip Traktor di Mesin Motor Mio J

Y-Connect Trobosan Baru Yamaha untuk Deteksi Kondisi Motor

Jangan Terlena, Oli Gardan Bening Juga Bisa Sebabkan Masalah! Cek Alasannya di Sini!

Lampu Indikator Injeksi Nyala Terus? Cek Solusi Praktisnya Di Sini!

Terungkap! Mengapa Motor Step-Through Ini Dijuluki 'Motor Bebek' di Indonesia? Ini Alasannya

Terkuak! Inilah Alasan Ilmiah Mengapa Lampu Sein Kendaraan Wajib Berwarna

Grand Filano Hybrid Berikan Gaya Baru Menambah Kesan Elegan dan Modis

Model Terbaru dari Yamaha XSR 155, Menambah Kesan Stylish dan Gagah
