Spesifikasi Terlengkap Honda CBR250RR dengan Daftar Harganya
Kamis, 9 September 2021 | 11:02 WIB
Honda CBR 250 RR ini juga memiliki fitur menarik yaitu adanya fitur Total Control. Fitur ini memungkinkan seorang pengendara untuk bisa merasakan berkendara layaknya seorang rider pembalap.
Hal ini karena motor tersebut telah dilengkapi dengan 3 mode berkendara. Mode tersebut antara lain Comfort, Sport, dan Sport + (plus). Bila pengendara motor ini ingin melaju dengan santai sembari menikmati jalanan, maka mode Comfort lah yang dipakai. Tapi, jika ingin berkendara seperti rider pembalap, maka gunakan mode sport.
Spesifikasi Lengkap
- Tipe Mesin: 4-Stroke, 8-Valve, Parallel Twin Cylinder
- Kapasitas Mesin: 249.7 cc
- Sistem Suplai Bahan Bakar: PGM-FI
- Tipe Starter: Electric
- Tipe Kopling: Multiple Wet Clutch with Soil Spring
- Performa: 38,7PS / 12.500 rpm (tenaga), 23,3 Nm / 11.000 rpm (torsi)
- Rangka: Truss Frame
- Suspensi: Inverted Telescopic Front Suspension (depan), Aluminum Swing Arm (5 Adjustable Mono Suspension with Pro-Link System) (belakang)
- Ukuran ban: 110/70 - 17 54S (Tubeless) (depan), 140/70 - 17 66S (Tubeless) (belakang)
- Rem: Hydraulic Disc, Dual Piston (STD Type & ABS Type) (depan), Hydraulic Disc, Single Piston (STD Type & ABS Type) (belakang)
- Dimensi: 2.060 mm (panjang), 724 mm (lebar), 1.098 mm (tinggi), 1.389 mm (wheelbase), 145 mm (ground clearance)
Harga Honda CBR250RR Terbaru
Berita Terkait

Tips & Trik
23 Mei 2025
Begini Cara Cerdik Pasang Seal Fuel Pump Honda Beat, Mudah dan Anti Sobek!

Tips & Trik
23 Mei 2025
Sensor TPS Bermasalah? Motor Brebet Bisa Jadi Tanda Gejalanya!

Tips & Trik
23 Mei 2025
Pengguna Honda Vario Ingin Shockbreaker Nyaman? Ini Solusi Praktisnya!

Tips & Trik
23 Mei 2025
Modif Shockbreaker Honda Vario 125 Old, Tampil Beda dan Tetap Aman!

Tips & Trik
23 Mei 2025
Trik Es Batu: Bikin Shockbreaker Depan Empuk Tanpa Ambles!

Tips & Trik
23 Mei 2025
Komstir Orisinil Bukan Jaminan! Setelah Bongkar Paito, Banyak Mekanik Langsung Berpaling Hati!

Tips & Trik
23 Mei 2025
Bikin Iri! Begini Cara Ganti Speedometer Honda Tiger Pakai Godzilla Biar Tampil Gahar dan Modern

Tips & Trik
22 Mei 2025
Motor Makin Mantap! Ini Substitusi Shock Belakang Honda Matic BeAT, Scoopy, dan Vario

Tips & Trik
22 Mei 2025
Jangan Khawatir! Begini Cara Mengatasi Getaran Cover Depan Honda Scoopy

Tips & Trik
21 Mei 2025
Waduh! Ini Rentetan Penyebab Stang Berat Pada Honda Scoopy
Terpopuler

Motonews
21 Mei 2025
Terungkap! Mengapa Motor Step-Through Ini Dijuluki 'Motor Bebek' di Indonesia? Ini Alasannya

Motonews
20 Mei 2025
Terkuak! Inilah Alasan Ilmiah Mengapa Lampu Sein Kendaraan Wajib Berwarna

Motonews
14 Mei 2025
Grand Filano Hybrid Berikan Gaya Baru Menambah Kesan Elegan dan Modis

Motonews
14 Mei 2025
Model Terbaru dari Yamaha XSR 155, Menambah Kesan Stylish dan Gagah

Motonews
13 Mei 2025