Honda NS125LA Dirilis, Skutik Klasik Penantang Yamaha Fazzio
100kpj – Honda baru saja meluncurkan skutik bergaya klasik untuk pasar China, yakni motor Honda NS125LA. Skutik ini bisa menjadi pesaing bagi Yamaha Fazzio, skutik dengan gaya retro yang dikenalkan awal tahun ini.
Dilansir dari Greatbiker, Honda NS125LA desain retro klasik dengan bentuk serba membulat. Untuk lampu depan juga berbentuk bulat, diikuti oleh spion. Gaya tersebut mirip-mirip dengan skutik keluaran Eropa.
Meski punya tampang klasik, namun Honda NS125LA ini memiliki teknologi kekinian, seperti pencahayaan full LED, rem double cakram dengan combi brake system atau CBS.
Kemudian panel instrumen digital yang memuat banyak informasi seputar kendaraan. Ruang bagasi di bawah jok juga cukup luas dengan kapasitas 20 liter.
Tentunya, kapasitas tersebut bisa membuat si pemilik motor membawa banyak barang, seperti jas hujan hingga helm cadangan. Kini beralih ke dapur pacunya, Honda NS125LA ditenagai mesin berpendingin udara satu silinder 124,9cc.

Pengguna Honda Vario Ingin Shockbreaker Nyaman? Ini Solusi Praktisnya!

Modif Shockbreaker Honda Vario 125 Old, Tampil Beda dan Tetap Aman!

Trik Es Batu: Bikin Shockbreaker Depan Empuk Tanpa Ambles!

Komstir Orisinil Bukan Jaminan! Setelah Bongkar Paito, Banyak Mekanik Langsung Berpaling Hati!

Bikin Iri! Begini Cara Ganti Speedometer Honda Tiger Pakai Godzilla Biar Tampil Gahar dan Modern

Motor Makin Mantap! Ini Substitusi Shock Belakang Honda Matic BeAT, Scoopy, dan Vario

Jangan Khawatir! Begini Cara Mengatasi Getaran Cover Depan Honda Scoopy

Waduh! Ini Rentetan Penyebab Stang Berat Pada Honda Scoopy

Jangan Keliru! Setelan Angin yang Tidak Pas Bikin Honda Beat Brebet

Solusi Ampuh Atasi Akselerasi Lemah Vario 125, Cek Komponen Ini!

Terungkap! Mengapa Motor Step-Through Ini Dijuluki 'Motor Bebek' di Indonesia? Ini Alasannya

Terkuak! Inilah Alasan Ilmiah Mengapa Lampu Sein Kendaraan Wajib Berwarna

Grand Filano Hybrid Berikan Gaya Baru Menambah Kesan Elegan dan Modis

Model Terbaru dari Yamaha XSR 155, Menambah Kesan Stylish dan Gagah
