Ingat dengan Motor China Jialing di Indonesia? Model Barunya Mirip Super Cub
100kpj – Masih ingat dengan era motor-motor China yang meramaikan pasar otomotif Indonesia di era 1990-an. Merek Jialing, menjadi salah satu motor bebek asal China yang banyak seliweran di jalanan Tanah Air kala itu.
Jialing pertama kali masuk ke Indonesia pada tahun 1998, dan didistribusikan oleh PT Buana Jialing Makmur Sakti Motor. Saat itu, motornya dijual dengan harga murah dan memiliki kemiripan dengan motor-motor asal Jepang.
Pada tahun 2000-an, motor Jialing sempat mengalami penurunan penjualan. Hal ini disebabkan oleh beberapa faktor, antara lain persaingan yang semakin ketat dari pabrikan motor Jepang dan Eropa serta penurunan kualitas produk.
Ternyata, eksistensi Jialing masih cukup bertahan di luar sana. Terbukti dengan model baru yang dikeluarkannya di negeri asalnya tersebut, yakni Jialing Coco sidecar.
Lagi-lagi, desain motor dari Jialing ini mirip dengan motor bebek termahal dari Honda, yakni Honda Super Cub. Mulai dari, lampu depan, bodi hingga jok. Perbedaannya hanya terletak, dengan ditambahkannya sespan yang menempel di sisi kiri motor tersebut.

RPM Motor Injeksi Naik Turun? Jangan Buru-buru Ganti ECU, Cek Filter Udara Dulu!

Shock Depan Terasa Empuk Tanpa Amblas? Begini Cara Ganti Seal yang Benar!

Getaran Lampu Depan Scoopy: Masalah Sepele yang Bikin Risih Saat Berkendara

Motor Makin Mantap! Ini Substitusi Shock Belakang Honda Matic BeAT, Scoopy, dan Vario

Jangan Khawatir! Begini Cara Mengatasi Getaran Cover Depan Honda Scoopy

Kenali Tiga Tanda Laher atau Bearing Gir Rusak, Berikut Gejalanya

Ada Bunyi di Bagian Bawah Motor? Bukan Rantai, Ternyata Ini Biang Masalahnya!

Terasa Hentakan Pada Shock Belakang Varion 125? Ini Penyelesaiannya!

Ini Biang Masalah Shock Depan Keras Walau Sudah Ganti Oli Shock!

Pilih Mana? Aki Kering atau Basah untuk Motor Harian Anda! Ini Kelebihan dan Kekurangannya

Terungkap! Mengapa Motor Step-Through Ini Dijuluki 'Motor Bebek' di Indonesia? Ini Alasannya

Terkuak! Inilah Alasan Ilmiah Mengapa Lampu Sein Kendaraan Wajib Berwarna

Grand Filano Hybrid Berikan Gaya Baru Menambah Kesan Elegan dan Modis

Model Terbaru dari Yamaha XSR 155, Menambah Kesan Stylish dan Gagah
