Bukan Cuma Kontes, di Kustomfest Motor Custom Juga Balapan
100kpj – Ada hal menarik di perhelatan Kustomfest 2019. Selain menjadi ajang bergensi untuk kompetisi motor custom, juga tersedia balapan motor. Menariknya adu kebut tersebut khusus untuk motor custom gaya flat tracker.
Kustomfest Flat Track Director Yayack mengatakan, rencana untuk menyematkan kompetisi balap di dalam pameran custom sudah cukup lama. Namun baru dii tahun ini terselenggara, dan antusiasnnya cukup tinggi.
“Kami lihat korelasinya di flat track race ini lebih spefisik. Bersentuhan langsung dengan custom, bagaimana orang membuat motor balap dari pabriikan dengan gayanya sendiri,” ujarnya di Yogyakarta, Sabtu 5 Oktober 2019.
Lebih lanjut dia menjelaskan, kompetisi balap ini terbagi menjadi Sembilan kelas. Di mana satu kelas itu dikategorikan spesial, dan delapan kelas lainnya regular, yang membedakan dari konfigurasi mesin dan kapasitasnya.
“Saya membaginya jadi horizontal engine, vertical engine, sama ada vintage V engine, dan vintage bike. Untuk jumlah putarannya, ada lima lap di penyisihan dan tujuh lap saat final,” katanya.
Yayach menyebut, soal kelas spesial yang dimaksud itu pesertanya ada pembalap profesional, builder dari berbagai bengkel custom. Selain itu bintang tamu dari Jepang, yakni Toshiyuki Osawa atau Cheetah juga ikut.

Motor Custom Garapan Terpidana Mati Lapas Nusakambangan

Ini Motor Custom Terbaik, Terinspirasi Builder Jepang

Royal Enfield Luncurkan Motor Custom Terbaru di Kustomfest

Ambyar, Ternyata Didi Kempot Belum Kesampean Naik Moge

Ini Mobil-mobil Antik Bersejarah yang Ikut Berkompetisi di Kustomfest

Kustomfest 2019, Ratusan Motor Custom Geruduk Yogyakarta

Wow! Cuma Modal Rp60 Ribu Bisa Dapat Motor Custom Triumph

Begini Cara Cerdik Pasang Seal Fuel Pump Honda Beat, Mudah dan Anti Sobek!

Sensor TPS Bermasalah? Motor Brebet Bisa Jadi Tanda Gejalanya!

Handle Gas Terasa Berat? Ini Cara Bikin Enteng Tanpa Bikin Bahaya!

Terungkap! Mengapa Motor Step-Through Ini Dijuluki 'Motor Bebek' di Indonesia? Ini Alasannya

Terkuak! Inilah Alasan Ilmiah Mengapa Lampu Sein Kendaraan Wajib Berwarna

Grand Filano Hybrid Berikan Gaya Baru Menambah Kesan Elegan dan Modis

Model Terbaru dari Yamaha XSR 155, Menambah Kesan Stylish dan Gagah
