Ajaib Knalpot Motor Ini Ucapkan Selamat Ulang Tahun, Gimana Caranya?
Jika melihat tayangannya, sang teknisi yang berada di samping motor tersebut hanya mengintegrasikan laptop dengan motor. Lalu tanpa perlu memutar gas, mesin motor tersebut otomatis meraung dengan rpm yang mengayun sesuai nada ‘happy birthday’.
Untuk mengetahui, soal teknologi tersebut 100KPJ berusaha menghubungi salah satu toko aksesori yang cukup terkenal di kalangan pecinta motor besar. Namun tidak diketahui, perangkat aftermarket apa yang digunakan pada Yamaha R6 tersebut.
“Waduh kurang tahu tuh apa yah, canggih juga. Tapi laptop itu sepertinya disambungkan ke ECU (Engine Control Unit) sehingga enggak perlu di gas,” ujar Founder Layz Motor, Seteven saat dihubungi, Jumat 12 Juni 2020.
Sebagai informasi, knalpot salah satu komponen vital pada sebuah kendaraan. Selain sebagai saluran pembuangan hasil sisa pembakaran, knalpot juga dapat meredam raungan mesin, dan menambah dorongan tenaga yang dihasilkan dari pembakaran.

Benerin Injeksi Gak Sampai Ratusan Ribu! Ini Tips Atasi Tujuh Kedipan Lampu Injeksi Motor

Motor Ngempos, Brebet, atau Kurang Tenaga? Kenali Bedanya, Jangan Salah Tangani!

Cari Motor Yamaha dengan Harga Rp20 Juta? Ini 4 Pilihan Terbaik yang Wajib Kamu Lirik!

Catat Sob! Cara Mengatasi Masalah Fuel Pump Motor Matic Yamaha yang Tidak Berfungsi

Kenapa Kipas Jadi Jantung Pendinginan Motor Bebek 2 Tak? Ini Alasannya!

Motor Tiba-tiba Bocor Bensin? Ternyata Ini Masalah Umumnya!

Waspada Bunyi Cit-Cit di CVT Yamaha Matic! Bisa Jadi Tanda Kerusakan Serius!

Geger Rangka Motor Honda Keropos, Kini Produksi 2024 Bawa Besi Tebal dan Anti Karat

Oli Khusus Yamalube “TURBO” Matic Buat Motor Matic Makin Gacor

Solusi Atasi Permasalahan Suara Mirip Traktor di Mesin Motor Mio J

Terungkap! Berikut 5 Motor 150cc Paling Irit BBM Pilihan Kaum Mendang-Mending!

Terungkap! Mengapa Motor Step-Through Ini Dijuluki 'Motor Bebek' di Indonesia? Ini Alasannya

Terkuak! Inilah Alasan Ilmiah Mengapa Lampu Sein Kendaraan Wajib Berwarna

Grand Filano Hybrid Berikan Gaya Baru Menambah Kesan Elegan dan Modis
