Santri Ciamis Diserempet, Begini Aturan Konvoi Moge yang Benar
Biasanya, semakin banyak jumlah peserta konvoi moge, semakin sulit para anggotanya diatur. Bahkan, tak jarang ada yang sampai ‘makan’ jalan dan menghalangi ruang gerak penguna jalan lainnya.
“Semua pengguna jalan raya punya status yang sama ketika berkendara. Sehingga harus mematuhi aturan lalu lintas dan tidak menyusahkan orang lain,” terangnya.
Pengguna jalan raya lain tak wajib menghindar atau memberi ruang jalan saat ada iring-iringan moge yang mendekat.
Sekalipun dikawal petugas kepolisian, namun itu hanya bertugas mengarahkan, dan mengamankan saja. Satu yang perlu diingat, moge tak termasuk kendaraan prioritas di jalan raya.
“Mereka (konvoi moge) bukan prioritas meski pakai pengawalan petugas kepolisian. Kecuali pengawalan untuk pejabat, tamu negara, ambulans, dan pemadam kebakaran. Silakan konvoi di mana saja, tapi harus dengan santun, berbagi (jalan), tidak distraction, tidak ugal-ugalan, dan tidak agresif,” sambungnya.

Jangan Salah! Behel Motor Bukan untuk Pegangan Saat Bonceng, Ini Fungsi Aslinya!

Honda Bikin Mesin Motor Pakai Turbo, Siap Jadi Pesaing Kawasaki Ninja H2

Diler Baru Harley-Davidson Siap Berdiri di Surabaya

Cara Komunitas Ducati di Indonesia Pilih Pemimpi

Harley-Davidson Edisi Terbatas Melantai di GIIAS 2024, Cuma Ada 15 Unit di Indonesia

Biaya Bikin SIM C1, Pemilik Yamaha XMAX Perlu Punya Gak?

Mengerem Motor Ada Tekniknya Agar Terhindar dari Kecelakaan, Seperti Apa?

Para Sultan Merapat, 5 Moge Baru Harley-Davidson Meluncur di Indonesia

Gak Setuju Modifikasi Penyebab Kecelakaan, Puluhan Ribu Pengguna Motor Demo

Begini Jadinya saat Motor Harley-Davidson Dijual di Pusat Perbelanjaan

Modif Shockbreaker Honda Vario 125 Old, Tampil Beda dan Tetap Aman!

Jangan Diremehkan! Ini 5 Penyebab Kebocoran Oli Shock

Bongkar Gear Motor & Tiger Mega Pro Pakai Teknik Ini, Dijamin Bos Tetap Kokoh dan Karet Awet!

Tips Turunkan Shockbreaker Honda Vario: Lebih Ceper Tanpa Korbankan Kenyamanan
