Honda Matic Getar dan Bunyi Tek-tek? Ternyata Kampas Ganda Biang Masalahnya!
100kpj – Halo Sobat KPJ! Terkadang bunyi dan getar menjadi hal familiar yang terjadi pada motor Anda.
Ketika motor dikendarai, justru getaran dan bunyi tek-tek semakin mengganggu. Di samping itu, bagian depan motor terasa akan rontok. Wah gawat!
Barangkali titik masalah getar dan bunyi ada pada kampas ganda!
Dihimpun 100KPJ dari Rumput Teki Channel pada 13 Me 2025, terdapat Honda matic dengan bunyi tek-tek dan getaran yang mengganggu.
Keluhan bunyi tek-tek sekali ketika awal gas, dan ban mulai berjalan tapi ada getar.
Awal masalahnya adalah terjadi getaran di bagian depan, jadi ketika jalan berbunyi, bagian depan motor seperti akan rontok.
Hal tersebut disebabkan oleh komstir dan mur kendur, kencangkanlah. Tapi, jika masih terasa bermasalah walaupun sudah dikencangkan, bisa saja kendalanya ada pada CVT nya, terutama mangkok kopling dan kampas ganda.

Kampas Rem Depan Bunyi? Jangan Panik! Coba Dulu Cara Bongkar & Bersihinnya Sendiri di Rumah

RPM Motor Injeksi Naik Turun? Jangan Buru-buru Ganti ECU, Cek Filter Udara Dulu!

Wajib Tahu! Alasan di Balik Absennya Kick Starter di Motor Matic Modern

Shock Depan Terasa Empuk Tanpa Amblas? Begini Cara Ganti Seal yang Benar!

Getaran Lampu Depan Scoopy: Masalah Sepele yang Bikin Risih Saat Berkendara

Motor Makin Mantap! Ini Substitusi Shock Belakang Honda Matic BeAT, Scoopy, dan Vario

Jangan Khawatir! Begini Cara Mengatasi Getaran Cover Depan Honda Scoopy

Kenali Tiga Tanda Laher atau Bearing Gir Rusak, Berikut Gejalanya

Ada Bunyi di Bagian Bawah Motor? Bukan Rantai, Ternyata Ini Biang Masalahnya!

Terasa Hentakan Pada Shock Belakang Varion 125? Ini Penyelesaiannya!

Motor Makin Mantap! Ini Substitusi Shock Belakang Honda Matic BeAT, Scoopy, dan Vario

Getaran Lampu Depan Scoopy: Masalah Sepele yang Bikin Risih Saat Berkendara

Rem Beat Udah Nggak Pakem? Coba Cara Gampang Ganti Kampas Ini Biar Ngerem Lagi Aman!

Rahasia Menghidupkan Aki Kering yang Mati, Caranya Sangat Mudah, Hasil Luar Biasa!
