Motor Matic Injeksi Terasa Boros BBM? Ini Dia Penyebab Tak Terduganya!
Kondisi V-belt juga sudah mengalami keausan, yakni retak. Solusinya, harus diganti.
Umumnya, ganti V-belt setiap jarak tempuh 25000 km. Jika tidak diganti, tenaga akan kurang di putaran tinggi, dan kondisi BBM menjadi boros.
Adapun kondisi roller sudah aus, yang harusnya menekan pada rumah roller-nya, malah kempes. Menyebabkan putaran tinggi yang tidak maksimal.
Semakin tipisnya roller dan tipisnya V-belt, akan menyebabkan top speed berkurang drastis. Putaran awalnya tidak bertenaga, dan gas-nya tidak responsif.
V-belt yang masih kuat (kondisi baru)akan mencapai top speed yang signifikan dan tarikan lebih responsif.
Namun, kondisi V-belt baru ini belum bisa mencapai top speed yang maksimal pada 2 s.d. 3 minggu awal, karena kondisinya masih licin.
Penyebab motor boros BBM dan top speed-nya tidak maksimal, yakni v-belt yang hampir keluar dari jalur dan berdampak pada kondisi putaran bawah, karena memendam tenaga pada puli belakang (efek tekanan dari puli depan), akibatnya memerlukan BBM yang lebih banyak.

Shock Depan Terasa Empuk Tanpa Amblas? Begini Cara Ganti Seal yang Benar!

Getaran Lampu Depan Scoopy: Masalah Sepele yang Bikin Risih Saat Berkendara

Motor Makin Mantap! Ini Substitusi Shock Belakang Honda Matic BeAT, Scoopy, dan Vario

Jangan Khawatir! Begini Cara Mengatasi Getaran Cover Depan Honda Scoopy

Kenali Tiga Tanda Laher atau Bearing Gir Rusak, Berikut Gejalanya

Ada Bunyi di Bagian Bawah Motor? Bukan Rantai, Ternyata Ini Biang Masalahnya!

Terasa Hentakan Pada Shock Belakang Varion 125? Ini Penyelesaiannya!

Ini Biang Masalah Shock Depan Keras Walau Sudah Ganti Oli Shock!

Pilih Mana? Aki Kering atau Basah untuk Motor Harian Anda! Ini Kelebihan dan Kekurangannya

Wajib Tahu! Kena Banjir, Busi Motor Cukup Dicuci atau Harus Ganti Baru? Begini Cara Atasinya!

Motor Makin Mantap! Ini Substitusi Shock Belakang Honda Matic BeAT, Scoopy, dan Vario

Getaran Lampu Depan Scoopy: Masalah Sepele yang Bikin Risih Saat Berkendara

Rem Beat Udah Nggak Pakem? Coba Cara Gampang Ganti Kampas Ini Biar Ngerem Lagi Aman!

Rahasia Menghidupkan Aki Kering yang Mati, Caranya Sangat Mudah, Hasil Luar Biasa!
