Oli Mesin Sering Susut Sebelum Waktunya? Begini Solusi Aman Tanpa Bongkar Mesin!
Meski demikian, sedikit penyusutan oli juga bisa dianggap normal, terutama pada motor dengan mobilitas tinggi yang sering mengalami suhu mesin berlebih.
Untuk mengatasi masalah ini sebelum dilakukan penggantian ring seher, metode top up oli bisa menjadi solusi, yaitu dengan menambah oli secara berkala sebelum jadwal penggantian rutin.
Misalnya, menambah oli setiap 500 atau 1000 km dan menggantinya penuh setiap 2000 km.
Pada motor dengan kapasitas oli 800 ml, pembelian satu botol 1 liter bisa mencukupi kebutuhan.
Pastikan untuk selalu mengecek level oli melalui stik oli sebelum dan sesudah menambah agar volumenya tetap berada dalam batas aman.
Jika metode top up dirasa merepotkan, alternatif lain adalah mempercepat jadwal penggantian oli, selama sisa oli masih lebih dari setengah kapasitas.
Namun, pada kondisi ini jumlah oli yang dimasukkan sebaiknya ditambah sedikit dari standar.

Rem Axial dan Rem Radial, Bongkar Perbedaan Rem Motor Biar Gak Salah Pilih!

Shock Depan Terasa Empuk Tanpa Amblas? Begini Cara Ganti Seal yang Benar!

Getaran Lampu Depan Scoopy: Masalah Sepele yang Bikin Risih Saat Berkendara

Bikin Alat Super Gampang Ini, Seher Motor Macet Akibat Oli Habis Bisa Dibuka Dalam Sekejap!

Motor Makin Mantap! Ini Substitusi Shock Belakang Honda Matic BeAT, Scoopy, dan Vario

Jangan Khawatir! Begini Cara Mengatasi Getaran Cover Depan Honda Scoopy

Motor Mio Jadi Boros dan Lemot? Ini 5 Masalah Sepele yang Sering Bikin Kamu Tertipu!

Kenali Tiga Tanda Laher atau Bearing Gir Rusak, Berikut Gejalanya

Ada Bunyi di Bagian Bawah Motor? Bukan Rantai, Ternyata Ini Biang Masalahnya!

Terasa Hentakan Pada Shock Belakang Varion 125? Ini Penyelesaiannya!

Motor Makin Mantap! Ini Substitusi Shock Belakang Honda Matic BeAT, Scoopy, dan Vario

Jangan Khawatir! Begini Cara Mengatasi Getaran Cover Depan Honda Scoopy

Rahasia Menghidupkan Aki Kering yang Mati, Caranya Sangat Mudah, Hasil Luar Biasa!

Getaran Lampu Depan Scoopy: Masalah Sepele yang Bikin Risih Saat Berkendara
